pilihan +INDEKS
Satbrimob Polda Riau dan Koramil 06 Sukajadi bersinergi kerja bakti dan berikan pesan cooling system
PUBLIKTERKINI.COM,Pekanbaru - Personel Batalyon A Pelopor Satuan Brimob Polda Riau berserta Anggota Koramil 06 Sukajadi melaksanakan kerja bakti bersama dilingkungan Jl.Mangga - Sukajadi yang dipimpin Ipda Untung Purwanto Kamis (19/09/2024) Kegiatan tersebut merupakan bentuk kepedulian TNI - Polri terhadap masyarakat dan kebersihan di kota Pekanbaru.
Harapan dari warga agar kegiatan kerja bakti tersebut dilaksanakan secara rutin serta berkesinambungan sehingga masyarakat semakin tumbuh rasa percaya terhadap Polri dan TNI dalam menjaga Stabilitas keamanan.
Pada kesempataran tersebut Dansat brimob Polda Riau Kombes Pol Dwi Yanto Nugroho, S.I.K., M.Han menyampaikan kerja bakti TNI dan Polri tersebut digelar untuk menciptakan suasana di Kota Pekanbaru tetap aman dan kondusif, karena ini merupakan wujud kita cinta terhadap lingkungan dan masyarakat.
Selain itu untuk memupuk kekompakan TNI dan Polri khusus nya Satbrimob Polda Riau dan Koramil 06 Sukajadi.
“Kegiatan ini sekaligus untuk mewujudkan situasi tetap aman dan damai serta juga sebagai bentuk sinergitas kami antara TNI dan Polri yang sangat solid untuk menjaga wilayah Provinsi Riau” kata Dansat Brimob Polda Riau
Kombes Pol Dwi juga mengatakan setiap kegiatan sosial, personel nya tak lupa menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dalam rangka cooling system Pilkada 2024 aman dan damai.
"Kita berharap semoga pelaksanaan Pemilu 2024 diwilayah Provinsi Riau dapat berjalan dengan kondisi yang aman, tertib, dan damai," tutup Kombes Pol Dwi
Berita Lainnya +INDEKS
Danlanud Rsn Marsma TNI Feri Yunaldi Sangat Senang di Kunjungi Rombongan Aspotdirga Kasau
PUBLIKTERKINI.COM,Pekanbaru - Komandan Pangkalan TNI AU Roesmin Nurjadin, Marsma.
Danlanud Ingatkan Seluruh Jajaran Agar Selalu Hati-Hati Saat Penerbangan
PUBLIKTERKINI.COM,Pekanbaru - Komandan Lanud Roesmin Nurjadin, Marsma TNI Feri Y.
Rutan Pekanbaru Sepakat Kerja Sama Bersama Polresta Pekanbaru
PUBLIKTERKINI.COM,Pekanbaru – Kepala Rutan Pekanbaru Bastian Manalu bersama Ke.
Lapas Pekanbaru Perkuat Sinergitas Dengan Polresta Pekanbaru
PUBLIKTERKINI.COM,Pekanbaru - Lapas Kelas IIA Pekanbaru terus memperkuat sinergi.
Batalyon C Pelopor Terus Berupaya Ciptakan Kondisi Pilkada 2024 Damai dan Kondusif
PUBLIKTERKINI.COM,Pekanbaru - Komandan Satuan Brimob Polda Riau Kombes Pol Dwi Y.
Kapolsek Kampar Kiri M Daud Bagikan Sembako Ke Masyarakat Pelosok, Masyarakat Menangis Terharu Menerimanya
PUBLIKTERKINI.COM,Kampar - Polsek Kampar Kiri Polres Kampar melaksanakan kegiata.