pilihan +INDEKS
Bangun Sinergitas TNI - Polri, Lapas Narkotika Kelas IIB Rumbai Pekanbaru Tandatangani MOU Di Koramil

PUBLIKTERKINI.COM,Rumbai - Dalam rangka meningkatkan rasa aman dan kondusif di lingkungan Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Kelas IIB Rumbai, Sekaligus mewujudkan prinsip dasar pemasyarakatan yakni 3+1 , (Deteksi dini, Berantas Narkoba, Jalin Sinergitas dengan APH) + ( Back to Basic). Kembali Lapas Narkotika Rumbai melalui Ka.Kplp Nanda Adesaputra didampingi oleh Kasi Kamtib, Unandar dan jajaran menjalin sinergitas dengan TNI dan Polri, kali ini dibuktikan dengan melakukan Perjanjian Kerja Sama atau Memorandum of Understanding (MoU).
"Penandatanganan MoU sendiri dilaksanakan di Koramil 01 Rumbai Kodim 0301 Pekanbaru serta di Polsek Rumbai.
Kalapas Narkotika Rumbai,Sugiharto melalui Ka.Kplp, Nanda Adesaputra saat ditemui tim humas menyampaikan, ini merupakan komitmen yang nyata dari kami jajaran Lapas Narkotika Rumbai untuk mencegah adanya gangguan keamanan dan ketertiban, sekaligus memberikan rasa aman dan kondusif," Ujar Ka.kplp
Dalam berbagai kegiatan semoga Sinergitas antara TNI, Polri dan Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Rumbai tetap solid dan terjaga. Komunikasi perlu di laksanakan dan di tingkatkan terus, diharapkan segala kesulitan dan permasalahan yang ada dapat teratasi dan terselesaikan dengan baik. Sehingga dapat terjalin hubungan yang baik antara TNI, Polri dan Lembaga Pemasyarakatan Narkotika Rumbai." jelasnya.
Berita Lainnya +INDEKS
Walikota Pekanbaru Apresiasi Semangat Bunda PAUD di Peluncuran Buku dan Seminar Mendongeng
PEKANBARU || Walikota Pekanbaru Agung Nugroho memberikan apresiasi kepada Bunda Pendidikan Anak U.
MTQ Kecamatan Senapelan Digelar di Masjid Raya Pekanbaru
PEKANBARU || Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat Kecamatan Senapelan tahun ini berlangsung is.
Usai Diperiksa Kejari Pekanbaru, Sekwan Hambali Nanda Manurung Kabur dari Media
PEKANBARU || Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRD Kota Pekanbaru, Hambali Nanda Manurung, menjalani pem.
Wali Kota Buka MTQ Kecamatan Limapuluh, Dorong Pelayanan Langsung dan Syiar Alquran
PEKANBARU || Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho menghadiri pembukaan Musabaqah Tilawatil Quran (MT.
Pemko Pekanbaru Ajukan 3 Ranperda ke DPRD
PEKANBARU || Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru, mengajukan 3 rancangan peraturan daerah (ranperda.
Walikota Pekanbaru Apresiasi Penyelenggaraan Membatik yang Ditaja IGTKI-PGRI Pekanbaru
PEKANBARU || Walikota Pekanbaru Agung Nugroho memberikan apresiasi kepada Ikatan Guru Taman Kanak.