Kanal

Bhabinkamtibmas Polsek Bandar Sei Kijang Laksanakan Kopi Morning, Tingkatkan Keamanan dan Kepercayaan Masyarakat

PELALAWAN II Bhabinkamtibmas Kelurahan Sekijang, Aiptu Zul Fadli Koto, SH, dari Polsek Bandar Sei Kijang, melaksanakan kegiatan kopi morning bersama Pak Batin Kerinci serta warga pada Jumat (09/01/2026) pukul 09.00 WIB. Kegiatan ini bertujuan untuk membahas tentang keamanan dan ketertipan di Kelurahan Sekijang.

Dalam kegiatan ini, Aiptu Zul Fadli Koto, SH, membahas tentang pentingnya menjaga keamanan dan ketertipan di lingkungan, serta meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri. Kegiatan ini juga diharapkan dapat meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertipan di lingkungan.

Kegiatan kopi morning ini berjalan dengan lancar dan diharapkan dapat meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri, serta menjaga keamanan dan ketertipan di Kelurahan Sekijang.

 

 

Ikuti Terus Riaupower

BERITA TERKAIT

BERITA TERPOPULER